Uncategorized

Penilaian Pendahuluan PMPZI 2023

Garut – MAN 1 Garut Melaksanakan Penilaian Pendahuluan Hasil Penilaian Mandiri Pembangunan  Zona Intregitas (PMPZI) Secara Ofline Di Auditorium. Rabu, (07/02/2024).

Kegiatan ini berlanggsung 3 jam serta di hadiri oleh tim penilai OKH PENDIS yaitu .Kariadi & Eri Muhibudin. 

Tim penilai fokus pada enam komponen pengungkin pembangunan zona intregritas, yaitu manajemen perubahan, penataan tata laksana, penataan sistem manajemen SDM aparatur, pengakuan akuntabilitas, penguatan pengawasan, dan peningkatan kualitas pelayanan publik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *